Temukan Loker Khusus Lulusan SMA/SMK

Lowongan Kerja PT Penguin Indonesia Jember Jawa Timur Terbaru

PT Penguin Indonesia Jember

Lowongan Kerja PT Penguin Indonesia Jember. Lowongan kerja SMA/SMK kali ini mimin dapat informasi dari PT Penguin Indonesia yang sedang membuka Lowongan Kerja di beberapa posisi Operator untuk rekan – rekan yang lulusan SMA/SMK sederajat.

Oleh karena itu bagi yang berminat simak baik – baik persyaratan dan cara melamarnya. Namun sebelum itu alangkah baiknya kalian untuk mengetahui profil perusahaan tempat kalian bekerja nantinya, maka dari itu berikut mimin jelaskan informasi profil perusahaan yang sedang membuka lowongan.

PT Penguin merupakan perusahaan manufaktur Indonesia yang telah memberikan solusi penanganan air kepada jutaan keluarga dan berbagai industri berskala lokal dan multinasional sejak tahun 1982. Kini Penguin telah menjadi panutan industri melalui inovasi teknologi yang telah meningkatkan masa guna dan kemampuan fungsional sistem penampungan dan pemrosesan air serta kimia.

Menggabungkan kemampuan teknik dan pengalaman industri selama 40 tahun, kami memberikan bukan hanya sekedar produk yang andal, namun juga jaminan akan layanan yang jujur, terpercaya, dan dapat diandalkan di setiap skala. Kami bekerja tanpa lelah untuk mengembangkan cara baru untuk menangani air yang dapat memberikan manfaat positif bagi kehidupan dan lingkungan.

Berikut ini informasi mengenai posisi yang sedang dibuka, kualifikasi pelamar, dan tatacara pendaftaran. Silahkan baca dengan teliti, dan pastikan sebelum mendaftar anda memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan, serta mempersiapkan berkas lamaran yang dibutuhkan dalam proses seleksi.

PT Penguin Indonesia Jember Membuka Lowongan Terbaru, Diposisi :

  1. Operator Packing

Kualifikasi : 

  1. Pendidikan minimal SMA/SMK/Sederajat
  2. Berusia 18-35 tahun
  3. Bersedia bekerja 6 hari dan shift (senin-sabtu)
  4. Diutamakan domisili di Jember dan sekitarnya

Berapa Gaji bekerja di PT Penguin perbulannya ?

Informasi gaji karyawan yang bekerja di PT Penguin Indonesia berbeda – beda tergantung posisi jabatan yang ditempati, untuk gaji diposisi Operator  Di PT Mega Global Food Industri adalah sesuai UMK daerah Jember yaitu Rp. 4,500,000 – Rp. 5,500,000

Bagaimana cara melamar kerja PT Penguin ?

Apabila anda berminat untuk melamar kerja di posisi tersebut dan memenuhi semua persyaratan kualifikasi skill dan kemampuan serta dokumen yang dibutuhkan perusahaan, selanjutnya silahkan kirim berkas lamaran anda melalui Email/Website Resmi Rekrutmen perusahaan dibawah ini : 

Silahkan lamar sebelum : Kuota Terpenuhi

Alamat PT Penguin Indonesia Plant Jember : Jl. Mr Wahid, Besuk, Wirowongso, Kec. Ajung, Kabupaten Jember, Jawa Timur
 

Note : Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi serta persyaratan dokumen yang akan diproses untuk mengikuti test seleksi. Maka dari itu pastikan kamu memenuhi kualifikasi dan dokumen di atas sebelum mengirimkan lamaran.

Loker PT Penguin Indonesia, tidak memungut biaya saat proses perekrutan. Maka dari itu jangan percaya dengan oknum yang meminta ADM. Dengan mengatasnamakan PT Penguin Indonesia. Waspadai segala bentuk penipuan!

Baca juga Info Lowongan Kerja Jember lainnya

Bagikan info loker ini ke temen kamu :

Tinggalkan komentar