Loker SMA/SMK KFC Indonesia Terbaru Bulan Juni 2022.
Loker SMA/SMK KFC Indonesia. PT Fastfood Indonesia Tbk adalah pengelolaan Kentucky Fried Chicken atau KFC yang merupakan satu-satunya pemegang waralaba merek KFC di indonesia.
KFC didirikan pada tahun 1978 oleh Gelael Group, yang memprakarsai akuisisi waralaba KFC untuk Indonesia. Perseroan mulai mengoperasikan gerai restoran pertamanya pada bulan Oktober 1979 di Jalan Melawai, Jakarta.
Saat ini sedang dibuka lowongan kerja KFC di posisi Crew Restaurant untuk rekan – rekan yang lulusan SMA/SMK. Oleh karena itu bagi yang berminat simak baik – baik persyaratan dan cara melamarnya.
berikut syarat dan kualifikasi yang harus anda penuhi.
Crew Restaurant
Bertugas di area dinning guna memastikan seluruh fasilitas yang berada di area front of house dalam keadaan bersih, terawat dan berfungsi sesuai standar. serta menunjukkan sikap keramahtamahan dan memberikan pelayanan sesuai standar kepada customer.
- Penampilan menarik
- Memiliki minat di bidang restaurant
- Jujur disiplin,komunikatif, bertanggung jawab, dan mampu bekerja dengan team
- Bersedia bekerja secara shift, kerja saat weekend atau tanggal merah
- Usia minimal 18 tahun
- Usia maksimal 24 tahun
- Minimal SLTA sederajad
- Tinggi badan pria minimal 165 cm
- Jakarta : KFC MT Haryono, CItraland, Tanjung Duren, Pasa Rebo, Taman Rasuna, Melawai Plaza, AEON Jakarta Garden City
- Yogyakarta : KFC Malioboro, KFC Kaliurang
- Tangerang : KFC Lippo Super Mall Karawaci, Kisamaun Daan Mogot, CBD Ciledug
- Bogor : KFC Harvest City Cileungsi
- Bekasi : KFC Bekasi Cyber Park, Box N,aga Pekayon
- Karawang : KFC Rest Area KM 62, Karawang Galuh Mall
- Medan : KFC Suzuyu Binjai, RSC Medan
- Depok : KFC Grand Depok City
- Papua : KFC Hassanudin Timika
Apabila anda berminat untuk melamar dan memenuhi semua persyaratan dan dokumen yang dibutuhkan, selanjutnya silahkan kirim lamaran anda via Email/Website Resmi Rekrutmen dibawah ini :Â
Silahkan lamar sebelum tanggal : 30 Juni 2022
Note : Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi serta persyaratan dokumen yang akan diproses untuk mengikuti test seleksi. Maka dari itu pastikan kamu memenuhi kualifikasi dan dokumen di atas sebelum mengirimkan lamaran.
Catatan : PT Fastfood Indonesia, Tbk tidak memungut biaya saat proses perekrutan. Maka dari itu jangan percaya dengan oknum yang meminta ADM. Dengan mengatasnamakan PT Fastfood Indonesia, Tbk. Waspadai segala bentuk penipuan!
Baca juga Info Lowongan Kerja via Email lainnya
Bagikan info loker ini ke temen kamu :